9 Cara Melunasi Cicilan Akulaku Sekaligus 2024, 2, 3 dan 6 Bulan

Cara Melunasi Cicilan Akulaku Sekaligus – Aplikasi Akulaku adalah sebuah aplikasi belanja online (E-Commerce) sekaligus aplikasi PayLater dan Pinjaman Online. Dimana pada aplikasi Akulaku terdapat beberapa layanan yang bisa kalian manfaatkan untuk cicilan barang maupun pinjaman uang tunai.

Setelah berhasil menggunakan layanan PayLater, pengguna Akulaku perlu membayarkan cicilan setiap bulan sesuai dengan tenor atau jangka waktu yang dipilih. Tidak jarang pengguna ingin melunasi semua cicilan di Akulaku. Namun bagaimana cara melunasi cicilan Akulaku sekaligus? Apa saja syarat dan berapa biaya administrasi nya?

Ada beberapa informasi yang perlu diketahui mengenai pelunasan penuh cicilan di Akulaku. Cara melunasi cicilan Akulaku sekaligus bisa kalian dapatkan tutorialnya lewat artikel ini. Sehingga nantinya kalian bisa melunasi semua cicilan Akulaku PayLater maupun pada layanan Dana Cicil.

Nah pada artikel kali ini, Rsudpenajam.id akan menyajikan ulasan tentang cara melunasi cicilan Akulaku sekaligus langsung mulai dari 2 bulan, 3 bulan bahkan sampai dengan 6 bulan sekaligus. Namun sebelum masuk ke tutorial tersebut, silahkan simak terlebih dahulu ulasan mengenai apakah bisa lunasi semua cicilan di Akulaku berikut ini.

Apakah Bisa Membayar Cicilan Akulaku Sekaligus?

Tidak jarang pengguna layanan PayLater maupun pinjaman uang tunai di Akulaku yang bertanya apakah bisa melunasi semua tagihan sekaligus. Dimana jawaban dari pertanyaan tersebut yaitu bisa saja. Pasalnya dalam aplikasi Akulaku tersedia sebuah fitur yang dapat pengguna manfaatkan untuk membayarkan cicilan sekaligus lebih dari 1 bulan.

Fitur Akulaku untuk melunasi tagihan sekaligus yaitu bernama Pelunasan Cepat maupun Pelunasan Penuh. Selain fitur Pelunasan Cepat, pengguna juga gunakan fitur Lunasi Lebih Awal. Menggunakan fitur ini, pengguna bisa membayarkan semua cicilan di akun Akulaku.

Nah setelah ketahui informasi di atas, sekarang apa saja syarat melunasi tagihan Akulaku sekaligus? Silahkan simak ulasannya berikut ini.

Syarat Pelunasan Penuh Akulaku PayLater

Beberapa syarat melunasi tagihan Akulaku sekaligus diantaranya seperti akun Akulaku, tagihan Akulaku, versi aplikasi Akulaku dan beberapa syarat lainnya. Penjelasan mengenai syarat membayar cicilan Akulaku sekaligus adalah sebagai berikut:

1. Versi Aplikasi Akulaku

Syarat melunasi semua tagihan Akulaku sekaligus yang pertama yaitu mengenai versi aplikasi Akulaku. Pastikan kalian sudah gunakan versi aplikasi Akulaku terbaru. Sehingga nantinya bisa menemukan fitur Pelunasan Cepat atau Pelunasan penuh cicilan di Akulaku.

2. Akun Akulaku

Syarat melunasi cicilan Akulaku yang kedua yakni tentang akun Akulaku. Pastikan akun Akulaku tersebut masih aktif dan tidak dibekukan. Selain itu, kalian juga perlu mengetahui data login akun Akulaku yang akan dibayarkan semua cicilan nya.

3. Cicilan Akulaku

Syarat melunasi cicilan Akulaku sekaligus yang ketiga yaitu tentang cicilan. Pastikan kalian sudah membayarkan cicilan Akulaku bulan sekarang. Serta masih memiliki cicilan Akulaku mulai dari 2 bulan atau lebih pada layanan PayLater, Dana Cicil maupun KTA Asetku.

Nah setelah ketahui beberapa syarat di atas, sekarang berapa biaya admin melunasi semua tagihan di Akulaku sekaligus? Silahkan simak ulasannya berikut ini.

Biaya Admin Melunasi Tagihan Akulaku Sekaligus

Berbicara mengenai biaya administrasi melunasi tagihan Akulaku sekaligus, perlu kalian ketahui bahwa pengguna tidak akan dikenakan biaya tambahan apapun. Namun hanya perlu membayarkan biaya layanan yang telah ditentukan dari masing-masing cicilan. Sehingga tidak ada biaya lainnya yang perlu dibayarkan selain biaya layanan pada setiap cicilan di Akulaku.

Nah setelah ketahui besaran biaya melunasi semua cicilan Akulaku, sekarang bagaimana cara melunasi semua cicilan Akulaku? Silahkan simak tutorial nya berikut ini.

Cara Melunasi Cicilan Akulaku Sekaligus

Seperti sudah disebutkan sebelumnya, bahwa cara melunasi tagihan Akulaku sekaligus bisa kalian lakukan menggunakan fitur Pelunasan Cepat dan Lunasi Lebih Awal. Fitur ini bisa kalian temukan melalui menu Keuangan di aplikasi Akulaku. Cara membayar cicilan Akulaku sekaligus sampai dengan 6 bulan adalah sebagai berikut:

1. Buka Aplikasi Akulaku

Buka Aplikasi Akulaku Untuk Melunasi Cicilan Sekaligus

Langkah pertama silahkan jalankan aplikasi Akulaku menggunakan HP Android maupun iPhone, lalu pastikan kalian sudah login ke akun Akulaku yang akan dibayarkan semua cicilan nya sekaligus.

2. Masuk ke Menu Keuangan

Masuk ke Menu Keuangan

Langkah kedua silahkan masuk ke menu Keuangan di Akulaku. Sehingga nantinya kalian bisa lihat atau cek semua cicilan di Akulaku. Baik cicilan Akulaku bulan sekarang maupun cicilan Akulaku untuk bulan selanjutnya.

3. Bayar Cicilan Akulaku Bulan Ini

Bayar Cicilan Akulaku Bulan Ini

Langkah ketiga silahkan melunasi cicilan Akulaku bulan ini atau bulan sekarang. Kalian bisa gunakan fitur Pelunasan Cepat di aplikasi Akulaku. Lalu bayarkan cicilan Akulaku bulan ini menggunakan beberapa metode pembayaran yang tersedia.

4. Ketuk Tombol Lunasi Lebih Awal

Ketuk Tombol Lunasi Lebih Awal

Langkah keempat silahkan masuk ke halaman melunasi cicilan di Akulaku. Untuk bisa lunasi semua cicilan Akulaku sekaligus, silahkan tekan tombol Lunasi Lebih Awal. Sehingga nantinya kalian akan diarahkan untuk melunasi semua cicilan di Akulaku.

5. Pilih Semua Cicilan di Akulaku

Pilih Semua Cicilan di Akulaku

Langkah selanjutnya silahkan cek dan pilih semua cicilan di Akulaku. Pada halaman ini biasanya semua cicilan di Akulaku akan ditampilkan. Baik untuk cicilan Akulaku bulan depan, cicilan Akulaku 3 bulan selanjutnya bahkan sampai dengan cicilan Akulaku 6 bulan selanjutnya.

6. Ketuk Tombol Bayar Sekarang

Ketuk Tombol Bayar Sekarang

Selanjutnya silahkan masuk ke halaman pembayaran semua cicilan Akulaku sekaligus. Yaitu dengan cara tekan tombol Bayar Sekarang di bagian pojok kanan bawah.

7. Pilih Metode Pembayaran

Pilih Metode Pembayaran

Setelah itu silahkan cari dan pilih metode pembayaran cicilan Akulaku sesuai dengan yang diinginkan. Kalian bisa gunakan metode pembayaran seperti Transfer VA, GoPay, OVO, Alfamart, Indomaret dan beberapa metode pembayaran cicilan Akulaku lainnya.

8. Selesaikan Pembayaran

Selesaikan Pembayaran

Kemudian setelah memilih metode pembayaran cicilan Akulaku, silahkan selesaikan pembayaran cicilan Akulaku tersebut sesuai dengan metode yang dipilih.

9. Selesai Melunasi Cicilan Akulaku Sekaligus

Selesai Melunasi Cicilan Akulaku Sekaligus

Nah sekarang kalian sudah berhasil mencoba melunasi tagihan Akulaku sekaligus mulai dari 2 bulan sampai dengan 6 bulan selanjutnya. Dengan begitu nantinya semua cicilan di Akulaku sudah berhasil kalian bayarkan. Dan sekarang kalian sudah tidak memiliki cicilan lagi di aplikasi Akulaku.

Selain berbelanja menggunakan limit Akulaku PayLater, kalian juga bisa dapatkan barang gratis di Akulaku. Misalnya dengan mengakses fitur Ambil Gratis pada menu Akun Akulaku. Jika kalian beruntung, maka bisa mendapatkan barang gratis seperti produk elektronik, fashion maupun beberapa produk menarik lainnya.

Akhir Kata

Itulah informasi yang berhasil kami rangkum tentang cara melunasi cicilan Akulaku sekaligus langsung 2 sampai dengan 6 bulan. Bagaimana, apakah masih ada yang alami kendala ketika mencoba melunasi tagihan Akulaku sekaligus menggunakan cara-cara di atas?

Sekian artikel kali ini tentang cara melunasi tagihan Akulaku sekaligus. Terima kasih sudah bersedia mengunjungi Rsudpenajam.id dan semoga artikel di atas tentang cara lunasi cicilan Akulaku sekaligus dapat bermanfaat bagi kalian semuanya.

Sumber gambar: Tim Rsudpenajam.id

Satu pemikiran pada “9 Cara Melunasi Cicilan Akulaku Sekaligus 2024, 2, 3 dan 6 Bulan”

  1. Bila Saya pinjam dg civilian 6, bln, mohon info sbb :
    1. Brapa potongan biaya adm saat pinjm.
    2. Berapa % suku bunga pimjaman per tahun?
    3. Bila cicilan bln pertama telah lunas, kemudian di bulan kedua Saya ada rejeki ingin melunssi sisa hutangnya, apakah ada potongan bunga Karena pelunasan dipercepat?

    Balas

Tinggalkan komentar